Super topan Nepartak tiba di pantai timur Taiwan pada Jumat pagi. Toppan dasyat ini menjungkirbalikkan mobil  dan memaksa ribuan dari rumah mereka dan meninggalkan jejak kehancuran di belakangnya.

Badai topan ini tiba pertama kali di daerah timur Taitung dengan kecepatan angin 234km/jam. Dilaporkan seorang dikabarkan meninggal karena tenggelam.



Pihak keamanan Taiwan mengerahkan 35.000 tentara guna mengevakuasi warga dan juga mengirimkan bantuan bencana, sedangkan 90 tempat penampungan sudah didirikan.

Berikut ini foto kerusakan yang di akibatkan Topan Nepartak: (sumber: theguardian.com)









>