Facebook sebagai sosial media dengan trafik paling tinggimemang telah memperbarui fitur autoplay yang ada di timeline, namun ternyata aplikasi facebook masih menjadi program yang paling boros kuota baik itu di android maupun iOS.


Aplikasi Facebook mampu menyedot kuota terbesar dari beberapa aplikasi lainnya, bahkan lebih besar dibandingkan instagram. Hal tersebut di karenakan aplikasi facebook tidak mengurangi besar facebook sehingga menyedot kuota sangat besar.

Selain itu, aplikasi facebook menghabiskan memory dan ram handphone sehingga bisa membuat handphone cepat panas dan menghabiskan baterai handphone.

Untuk mengantisipasi hal tersebut, maka kita bisa menggunakan browser seperti Opera Mini ataupun Crome, sehingga kuota kita tidak tersedot saat membuka facebook.


>