Walikota Bandung Ridwan Kamil pada tanggal 11 september 2014 menyatakan penolakan terhadap RUU Pilkada melalui akun Twitternya. Dia meng-upload foto surat pernyataannya tersebut di akun sosial tersebeut. Namun ada sesuatu yang unik dari surat tersebut, di sebelah kiri tanda tangannya terdapat gambar chibi dirinya. Sedang Iseng pak???
Surat Pernyataan:
Surat Pernyataan: